MANCHESTER UNITED VS REAL BETIS – Manchester United akan menghadapi Real Betis di Old Trafford pada leg pertama babak 16 besar Liga Europa 2022/2023. Pertandingan UEL antara MU vs Betis ini akan live Jumat, 10 Maret 2023, jam 03:00 WIB.
Bangbol sudah mempersiapkan prediksi Liga Eropa antara Manchester United menghadapi Real Betis untuk kalian baca dan nikmati.
ANALISA KEDUA TIM (MANCHESTER UNITED VS REAL BETIS)
Betis akan menjadi wakil Spanyol ketiga yang dihadapi MU di Liga Europa musim ini. Sebelumnya, MU sudah melawan Real Sociedad di fase grup dan Barcelona di play-off babak gugur.
United baru saja dikalahkan Liverpool dengan skor yang sangat besar di Anfield Stadium. Jelang menghadapi Real Betis, punggawa United harus sudah memperbaiki mental dan siap menghadapi Betis.
Betis sendiri lolos ke babak ini dengan mengusung status sebagai juara Grup C. Di grup yang dihuni AS Roma, Ludogorets Razgrad, dan HJK Helsinki itu, Betis tak terkalahkan. Ini akan menjadi lawan yang berat bagi United.
Betis juga tak tersentuh dalam empat laga terakhir. Terkini, Betis bermain imbang 0-0 dengan Real Madrid di La Liga. MU mengincar kemenangan atas Betis di Old Trafford guna dijadikan modal untuk leg kedua sekaligus memulihkan kepercayaan diri mereka usai dibantai Liverpool.
PREDIKSI SKOR PERTANDINGAN MANCHESTER UNITED VS REAL BETIS:
MANCHESTER UNITED MENANG = 40%
SERI = 30%
REAL BETIS MENANG = 30%
MANCHESTER UNITED 2-1 REAL BETIS
LAGA TERAKHIR KEDUA TIM
5 Pertandingan Terakhir Manchester United (W-W-W-W-L)
19-02-23 MU 3-0 Leicester (EPL)
24-02-23 MU 2-1 Barcelona (UEL)
26-02-23 MU 2-0 Newcastle (EFL Cup)
02-03-23 MU 3-1 West Ham (FA Cup)
05-03-23 Liverpool 7-0 MU (EPL).
5 Pertandingan Terakhir Real Betis (L-W-W-W-D)
05-02-23 Betis 3-4 Celta (La Liga)
11-02-23 Almeria 2-3 Betis (La Liga)
18-02-23 Betis 2-1 Valladolid (La Liga)
25-02-23 Elche 2-3 Betis (La Liga)
06-03-23 Betis 0-0 Madrid (La Liga).
PREDIKSI STARTING LINEUP
Manchester United (4-2-3-1): De Gea; Malacia, Martinez, Varane, Wan-Bissaka; Sabitzer, McTominay; Garnacho, Fernandes, Sancho; Rashford.
Pelatih: Erik ten Hag.
Real Betis (4-2-3-1): Bravo; Miranda, Felipe, Pezzella, Sabaly; Rodriguez, Carvalho; Perez, Rodri, Ruibal; Iglesias.
Pelatih: Manuel Pellegrini.
Jangan lewatkan kesempatan anda untuk mendapatkan keuntungan besar bersama BangBol dengan menggunakan prediksi Liga Eropa dari kami, dan mainkan pertandingannya.